You Are Here: Home - Info Kegiatan - Persyaratan Pakaian dan Tata Rias 2011

 
1.   PAKAIAN PESERTA PRIA
-     Celana Hitam Kombor sebatas mata kaki
-     Kain panjang jarit dasar hitam motif  bunga asoka  diwiru 7 ( Tujuh ) lipatan
-     Pemakaian jarit sebelah kiri sebatas lutut kaki kiri , dan sebelah kanan sebatas mata kaki kanan
-     Stagen  ubet cinde merah
-     Epek hitam hias gaji bertimpang
-     Kolor besar panjang warna putih   +  2 meter
-     Baju lengan panjang warna putih ( Penadon )
-     Baju waktung Ponorogo lengkap dengan asesoris  rantai
-     Keris Gabelan
-     Iket gandhung mondolan
-     Memakai cripu atau trumpah
-     Make up alami / seperlunya

2.   PAKAIAN PESERTA WANITA
-   Jarit hitam bermotif merak dan diwiru
-    Kebaya warna bebas model kartini bordiran bunga asoka
-    Memakai kerudung sesuai dengan warna kebaya
-    Memakai slop bertumit tinggi
-    Sanggul memakai cemara / sanggul biasa ( agak besar )
-    Memakai make up alami seperlunya

0 comments

Leave a Reply